AYOBOGOR.COM -- Harga emas batangan PT Aneka Tambang atau Antam berada di angka Rp1.040.000 per gram pada hari ini Rabu 25 Januari 2023 naik Rp3.000 dari harga sebelumnya.
Harga emas Antam tersebut berlaku di Butik Emas Logam Mulia Antam di Graha Dipta Pulo Gadung, Jakarta.
Berikut daftar harga emas antam batangan selengkapnya, belum termasuk pajak, dikutip dari logammulia.com:
Baca Juga: Lowongan Kerja BNI 2023 Lulusan SMA SMK, D3 dan S1, Daftar Segera Terakhir 27 Januari!
Emas batangan 0,5 gram: Rp570.000
Emas batangan 1 gram: Rp1.040.000
Emas batangan 2 gram: Rp2.020.000
Emas batangan 3 gram: Rp3.005.000
Emas batangan 5 gram: Rp4.975.000
Emas batangan 10 gram: Rp9.895.000
Emas batangan 25 gram: Rp24.612.000
Emas batangan 50 gram: Rp49.145.000
Emas batangan 100 gram: Rp98.212.000
Emas batangan 250 gram: Rp245.265.000
Emas batangan 500 gram: Rp490.320.000
Emas batangan 1.000 gram: Rp980.600.000
Sesuai dengan PMK No 34/PMK.10/2017, pembelian emas batangan dikenakan PPh 22 sebesar 0,45% (untuk pemegang NPWP dan 0,9% untuk non NPWP). Setiap pembelian emas batangan disertai dengan bukti potong PPh 22%.
Baca Juga: Deretan Manfaat Tidak Pakai Celana Dalam, Ternyata Bisa Kurangi Risiko Penyakit Ini
Penjualan kembali (buyback) emas Antam pada Rabu 25 Januari 2023 menjadi Rp946.000 per gram naik Rp3.000 dari harga sebelumnya. Harga buyback mengikuti pergerakan harga emas dunia.
Sesuai dengan PMK No 34/PMK.10/2017, penjualan kembali emas batangan ke PT Antam Tbk dengan nominal lebih dari Rp 10 juta, dikenakan PPh 22 sebesar 1,5% (untuk pemegang NPWP dan 3 % untuk non NPWP). PPh 22 atas transaksi buyback dipotong langsung dari total nilai buyback.
Artikel Terkait
Jalan Tamansari Bogor Rusak Parah, Usulan Jabatan Kades 9 Tahun Makin Dicerca
Deretan Manfaat Tidak Pakai Celana Dalam, Ternyata Bisa Kurangi Risiko Penyakit Ini
Pemerintah Bakal Biayai 220 Ribu Rumah Subsidi Tahun Ini, Dimana Saja ya?
Investasi di Indonesia Diproyeksikan Tumbuh Hingga 7 Persen
BPNT dan BLT BBM Cair dengan Cara Ini, Cek Segera!
Lowongan Kerja BNI 2023 Lulusan SMA SMK, D3 dan S1, Daftar Segera Terakhir 27 Januari!
Kartu Prakerja Gelombang 48 Dibuka dengan Skema Baru, Begini Cara Daftarnya
Sholeh Iskandar Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional asal Bogor Sejak 2016
Lowongan Jadi Anggota Polri 2023 untuk 36 Jurusan Kuliah Lulusan Ini, Cek Selengkapnya!
Lowongan Kerja Bapenda DKI Jakarta 11 Posisi Gaji hingga Rp15 Juta, Daftar dan Syaratnya di SINI!