AYOBOGOR.COM-- Lansung cerita karena BLT PKH kategori penerima Rp750 bakalan masuk rekening di tahap 2.
Pertanyaan kapan jadwal PKH tahap 2 terus ditanya oleh KPM penerima, terutama mereka yang bansosnya belum cair.
Hal ini wajar karena PKH dinilai dapat membantu memenuhi kebutuhan pokok, terutama jelang idul fitri.
Dilansir dari berbagai sumber, ada prediksi yang menyebut apabila BLT PKH bakal cair di April 2023.
Meski belum valid, pencairan April mengingat bulan tersebut termasuk ke dalam bulan pencairan tahap 2.
Selain itu, Kemensos juga mengejar pencairan di Maret yang mungkin hingga bulan kempat itu.
Baca Juga: 3 Syarat dan Skema Bansos PKH dan BPNT di Ramadhan Bisa Langsung Dikirim ke Rumah
Untuk tahun 2023, Kemensos RI sendiri telah menargetkan sebanyak 10 juta KPM menerima bansos PKH.
Namun, dipastikan jika pencairan tidak bisa serentak di seluruh wilayah.
Kemensos juga sudah memberi kemudahan kepada masyarakat di desa yang sulit akses bank atau di daerah tertinggal, terpencil, dan terdepan pencairan bisa lewat pos.
Selain bisa bertanya kepada pendamping sosial, untuk mengetahui nama penerima bisa lewat portal cek bansos dengan cara ini:
Artikel Terkait
Cair Ramadhan, Cek Penerima Bansos PKH dan BLT di cekbansos.kemensos.go.id, Ada Bantuan Sebesar Rp 3 Juta Mena
Ada Bansos Anak Sekolah Bun! Cek Penerima BLT PIP 2023 di Pip.kemdikbud.go.id
Kriteria Utama Lansia dan Fakir Miskin yang Berhak Mendapatkan Bansos Pangan, BLT, BST, BPNT dan PKH
Cek Siapa Saja Penerima BLT Lansia 2023? Informasi Lengkap Hanya Ada di SINI, Termasuk Nominal!
Beredar Broadcast Link Pencairan BLT Ramadhan 2023 di WhatsApp, Kemensos: HOAKS!