AYOBOGOR.COM - Apa penyebab KJP Plus Belum Cair? hingga banyak rekening terblokir!
Kartu Jakarta Pintar (KJP) tengah dinantikan pencairannya oleh penerima manfaat.
Namun, banyak penerima KJP mengeluhkan bahwa bantuan yang seharusnya cair belum juga masuk ke rekening mereka.
Seperti diketahui ada nomial bantuan KJP Plus Mei 2023 yang akan didapatkan untuk tiap jenjang pendidikan:
- Siswa SD/MI medapatkan Rp250 ribu
- Siswa SMP/MTs mendapatkan Rp300 ribu
- Siswa SMA/MA mendapatkan Rp420 ribu
- Siswa SMK mendapatkan Rp450 ribu
- Siswa PKBM mendapatkan Rp300 ribu
Hingga saat ini banyak peserta KJP yang belum terima bantuan di bulan Mei 2023.
Dalam keterangan terbaru, admin Instagram (@disdikdki) menjelaskan bahwa hingga saat ini masih dalam menunggu penetapan penerima KJP Plus melalui keputusan Gubernur.
Dana KJP Plus Mei 2023 baru bisa dicairkan jika Surat Keputusan Gubernur soal daftar penerima KJP Plus Mei 2023 disahkan.
Lalu, diketahui banyak rekening pun terblokir.
Belum cairnya bantuan ini juga karena adanya pemblokiran yang dilakukan Pemprov DKI Jakarta.
Artikel Terkait
Pro Kontra Program KJP Plus Dicabut untuk Anak Terlibat Tawuran dan Merokok
Waduh! Penerima KJP Plus Tahap 1 Tahun 2023 Dicoret Karena Ketahuan Lakukan Hal Ini
KJP Plus Mei 2023 Bakal Cair Jika Hal Ini Rampung, Simak Penjelasan Disdik
3 Cara untuk Menjamin Kepadanan Penerima KJP Plus dan KJMU Melalui DTKS, Apa Saja Ya?
Besaran Dana KJP Tahap 1 2023 Cek Jadwal Cair dan Status Penerimanya di SINI!
Pj Gubernur DKI Jakarta, Ini Alasan KJP Plus Mei 2023 Belum Cair
Bakal Cair Mei 2023? Ini Larangan bagi Siswa Penerima Bantuan KJP Plus, Cek SEGERA!
UPDATE KJP Bulan Mei 2023 Cair Tetapi Hanya untuk Penerima Ini, Disdik DKI Jakarta Beberkan Alasannya!
CATAT Segera! 3 Syarat Penerima KJP Plus 2023, Ada Bantuan Pendidikan Siswa SMA Rp420 Ribu
Penting! UPT P4OP Disdik DKI Beri Kabar Soal Penyaluran KJP Plus Tahap 1 2023, Mei Bakal Cair?