AYOBOGOR.COM - Bagaimana Cara Cek Penerima BLT Lansia 2023 secara Online?
Anda kini bisa mengecek penerima bansos BLT lansia secara online dengan mudah melalui situs resmi cekbansos.kemensos.go.id.
Anda tidak perlu repot untuk datang ke Kantor Pos atau Kantor Desa untuk mengecek apakah Anda telah terdaftar sebagai penerima BLT lansia atau tidak.
Jangan lewatkan kesempatan untuk segera cek penerima bansos BLT lansia 2023 secara online dan pastikan Anda menerima bansos yang Anda butuhkan.
Program Keluarga Harapan atau PKH tahun ini mulai dicairkan kembali, termasuk BLT lansia di tahun 2023.
BLT lansia tahun 2023 merupakan bantuan sosial bagi mereka yang telah berusia lanjut atau manula.
Bansos BLT lansia pada tahun 2023 mulai dicairkan kepada masyarakat yang berusia lanjut untuk memenuhi kebutuhan dasar sebesar Rp2,4 juta per tahunnya.
Bantuan ini dicairkan dalam empat tahap yaitu dari bulan Januari hingga Desember 2023. Untuk setiap tahapan, setiap lansia akan menerima dana bantuan sebesar Rp600.000 selama tiga bulan.
Cara Cek Penerima BLT Lansia Tahun 2023
Berikut ini informasi bagaimana cara cek penerima BLT lansia 2023 secara online seperti dikutip Ayobogor dari Kemensos.
Cara mengecek penerima BLT lansia tahun 2023 adalah sebagai berikut:
1. Siapkan HP Anda dan login ke cekbansos.kemensos.go.id
2. Tulis nama penerima (lansia) sesuai dengan data KTP.
3. Memasukkan alamat lengkap penerima yang terdiri dari Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan sesuai data KTP.
4. Masukkan kode unik atau kode captcha yang muncul pada kotak di dasboard.
Artikel Terkait
Masih Ngarepin BPUM 2023 Cair? Cek Bansos UMKM Baru Rp 6 Juta Bukan di Eform.bri.co.id
Mantap! Bansos BPNT Maret 2023 Cair dalam Bentuk Ini, Tidak Perlu ke E-Waroeng Lagi
Masuk Pertengahan Maret, Bansos Khusus Lansia Rp600 Ribu Cair? Ketahui Nama Penerima Lewat Online
Mantap Euy! Bansos Pangan Siap Disalurkan, KPM Tipe Ini Dapat Pencairan Beras dan Daging Ayam
Siap-siap Bun! Bulog Gandeng Kantor Pos untuk Salurkan Bansos Pangan, Begini Mekanisme Pendistribusiannya
Termasuk Bansos Pangan, Ini 6 Bantuan Sosial yang Cair Maret 2023, Cek Nama Kamu Apakah Termasuk Penerima?
Benarkah Bansos Pangan Disalurkan Lewat PT Pos? Simak Informasi Jadwal dan Skema Penyaluran ke KPM
Selamat 21 Juta KPM PKH dan BPNT Akan Terima Bansos Tambahan Selama 3 Bulan Kedepan Secara Berturut-Turut.
Cuma untuk 2 Juta KPM, Bansos Ramadhan Daging dan Telur Ayam Hanya Disalurkan ke KK dengan Kriteria Khusus
Belum Terima Bansos Rp 600 Ribu? Waduh, Segera Cek Website Cekbansos.kemensos.go.id Ada Info Baru Nih!