AYOBOGOR.COM-- Berikut ini adalah daftar 3 kecamatan paling luas di Bogor yang ternyata nomor 1 bukan Tanah Sareal alias Tansa.
Bogor sebagai salah satu kota terluas wilayahnya yang ada di Jawa Barat memiliki beberapa kecamatan yang paling luas.
Bogor Barat, Bogor Utara, Bogor Selatan menjadi yang masuk dalam 3 kecamatan paling luas di Bogor berdasarkan data BPS Kota Bogor 2023.
Baca Juga: Tes Kepribadian: 1 Gambar yang Dipilih Ungkap Profesi yang Cocok untuk Kamu di Masa Depan
Namun di antara 3 kecamatan di atas manakah yang paling luas wilayahnya? Simak ulasannya hingga akhir.
Berikut daftar 3 kecamatan paling luas di kota Bogor tahun 2022. Wilayah manakah yang paling luas?
3. Bogor Utara
Di urutan ketiga ada Bogor Utara yang termasuk ke dalam daftar 3 Kecamatan paling luas di kota Bogor.
Baca Juga: Penggali Sumur di Cibinong Bogor Tercebur ketika Bekerja, Begini Kronologinya
Kecamatan ini berdasarkan data BPS Kota Bogor tahun 2022 luasnya 18,13 km persegi.
2. Bogor Barat
Kecamatan yang berbatasan langsung dengan Ciomas ini memiliki luas 23,31 km persegi.
Sehingga kecamatan yang beribukota di Loji ini ini menduduki peringkat 2 di dalam daftar 3 Kecamatan terluas di kota Bogor.
Baca Juga: Tes Kepribadian: Hal Ini Bisa Tunjukan Cara Anda Mengelola Uang
Artikel Terkait
Rekomendasi Wisata Resort di Bogor Cocok untuk Healing
7 Aktifitas Seru yang Dapat Dilakukan di Curug Pangeran Bogor
3 Kota Paling Luas di Jawa Barat, Peringkat 1 Capai 206,61 Km2, Dikira Bogor tapi Ternyata....
Penggali Sumur di Cibinong Bogor Tercebur ketika Bekerja, Begini Kronologinya
Rekomendasi Soto Betawi di Bogor Kategori Hidden Gem, Cuma Setengah Jam dari Stasiun