AYOBOGOR.COM - Berikut ini informasi 11 Film Hollywood yang Akan Tayang di Bioskop pada 2023 beserta tanggal mainnya!
Tak sedikit film Hollywood yang dijadwalkan akan tayang pada 2023.
Film Hollywood yang bakal tayang tahun ini hadir dengan beragam genre, seperti horor, romantis, thriller, dan sebagainya.
Dimulai dari Ant-Man and the Wasp yang akan tayang pada 17 Februari mendatang.
Kemudian ditutup dengan Aquaman and the Lost Kingdom yang jadwalnya akan tayang pada 25 Desember.
Berikut daftar film Hollywood yang akan tayang pada 2023, dirangkum dari Suara.com.
1. Ant-Man and the Wasp: Quantumania - 17 Februari
Film Ant-Man and the Wasp: Quantumania bakal menjadi pembuka para pahlawan di jagat Marvel Cinematic Universe (MCU).
Film ini merupakan seri ketiga dalam film yang diperankan Paul Rudd.
Film Ant-Man and the Wasp: Quantumania mengangkat kisah Scott Lang dan keluarga yang terjebak di Quantum Realm.
Dlam film ini, Sang Pahlawan akan berhadapan dengan The Conqueror.
2. Scream VI - 10 Maret
Film Scream VI menjadi tontonan teror seram yang dinanti tahun ini.
Kabarnya, film ini akan lebih berdarah-darah dan menegangkan dari serial sebelumnya.
Artikel Terkait
Situs Nonton Film Black Adam Sub Indo di HBO GO 16 Desember 2022 Hanya Rp33 Ribu
Gratis Situs Nonton Streaming Film High and Low Worst X Cross Sub Indonesia
Situs Nonton Film Wednesday 2022 Sub Indo, Berapa Episode?
Nonton Film Balada Si Roy di Sini, Akting Apik Abidzar Jadi Ajang Pembuktian
Sudah Tayang di Bioskop, Simak Sinopsis dan Daftar Pemain Film Cek Toko Sebelah 2
7 Rekomendasi Film Natal Cocok Buat Nobar Keluarga di Libur Natal dan Tahun Baru
4 Film Natal Terbaik Beserta Link Nonton
Film Avatar 2 Berapa Jam Durasi? Cek Pakai Link Nonton Full Movie Klik di Sini
6 Film Marvel Terbaru yang Paling Dinantikan Tayang di 2023: dari Ant-Man hingga Spiderman!
Film Titanic Dirilis Ulang Ferbruari 2023, Ini Bedanya dengan Penanyangan Perdana 1997