Bukan cuma Uang Tunai, Ini Hadiah yang Didapat Salma Salsabil Usai Jadi Juara Indonesian Idol 12

- Selasa, 23 Mei 2023 | 15:20 WIB
Hadiah Salma Salsabil juara Indonesian Idol 2023 season 12 selain uang tunai (Instagram.com/indonesianidolid)
Hadiah Salma Salsabil juara Indonesian Idol 2023 season 12 selain uang tunai (Instagram.com/indonesianidolid)

 

AYOBOGOR.COM-- Berikut ini daftar hadiah yang didapat Salma Salsabil usai jadi juara Indonesian Idol 12.

Indonesian Idol yang telah memasuki season ke-12 telah menemukan juaranya, yakni Salma Salsabil.

Tampil memukau pada babak result and reunion yang berlangsung Senin, (22/5/2023) itu Salma membawakan lagu Just The Way You Are milik Bruno Mars.

Baca Juga: Kasus Belum Rampung, Keluarga David Ozora Minta David Ozora Agar Dibebaskan: 'Angkat Jadi Duta Freekick'

Bahkan juri memberikan pujian setinggi langit kepada mahasiswi ISI Yogyakarta tersebut atas penampilannya yang luar biasa.

Kelima juri, mulai dari Anang Hermansyah hingga Rossa memberikan standing aplause untuk penampilan dari Salma.

Dari babak grand final pekan lalu, sejatinya Salma sudah memperlihatkan penampilan yang memukau juri ketika membawakan lagu Dewa 19 berjudul Aku Milkmu.

Baca Juga: Viral! Disangka Mogok, Ternyata Supir Truk Beli Siomay di Jalan, Jadi Kemacetan Panjang, Polisi Bilang Begini

Semakin menunjukan bintangnya, ketika gadis kelahiran tahun 2022 menyanyikan lagu Menghargai Kata Rindu.

Atas penampilannya tersebut, maka tak heran jika Salma berhasil menyabet gelar juara Indonesian Idol 12.

Di babak result and reunion, Salma mengalahkan pesaingnya Nabilah Taqiyyah yang juga sama-sama tampil apik sampai akhir.

Baca Juga: Ini Dia Makna dan Filosofi Logo Hari Jadi Kota Bogor ke 541

Lantas berapakah hadiah yang didapat oleh Salma Salsabil usai jadi juara Indonesian Idol 12.

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X